Minggu, 29 Januari 2012

7 Team SepakBola Terbaik

1. Barcelona


ada banyak alasan bagi saya untuk menjadikan La Braugana menjadi klub terbaik di dunia. selain karena permainannya yang mengagumkan,Barca dalam beberapa tahun ini terlihat begitu dominan baik di La Liga ( spanyol ), Eropa bahkan Dunia. hal ini terbukti dengan raihan trofi yang mereka raih dalam beberapa tahun belakangan ini. ini dia raihan Trofi keseluruhan yang diraih FC Barcelona 


4 kali juara Liga Champions (1991/92, 2005/06, 2008/09, 2010/11)

4 kali juara Piala Winners (1978/79, 1981/82, 1988/89, 1996/97)

3 kali juara Piala Fairs - sebelum Piala UEFA (1955/58, 1958/60, 1965/66)

3 kali juara Piala Super Eropa (1992, 1997, 2009)

21 kali juara Primera Liga (1928/29, 1944/45, 1947/48, 1948/49, 1951/52, 1952/53, 1958/59, 1959/60, 1973/74, 1984/85, 1990/91, 1991/92, 1992/93, 1993/94, 1997/98, 1998/99, 2004/05, 2005/06, 2008/09, 2009/10, 2010/11)

25 kali juara Copa del Rey (1909/10, 1911/12, 1912/13, 1919/20, 1921/22, 1924/25, 1925/26, 1927/28, 1941/42, 1950/51, 1951/52, 1952/53, 1956/57, 1958/59, 1962/63, 1967/68, 1970/71, 1977/78, 1980/81, 1982/83, 1987/88, 1989/90, 1996/97, 1997/98, 2008/09, 2009/10)

2 kali juara Copa de la Liga (1982/83, 1985/86)

14 kali juara Piala Super Spanyol termasuk Copa Eva Duerte (1945, 1948, 1952, 1953, 1983, 1991, 1992, 1994, 1996, 2005, 2006, 2009, 2010, 2011)

2 kali juara Latin Cup (1949, 1952)

2 kali juara Interkontinental / Piala Dunia Antarklub (2009 dan 2011 )



selain karena raihan prestasi Barca memiliki sebuah academy footbal yang mampu mencetak pemain-pemain kelas dunia yang kelak menjadi andalan Team Utama Barca bahkan team eropa lainnya sebut saja nama-nama : Messi,Xavi,Cesc,Iniesta dan pemailn briliant laiinnya.


2. Real Madrid


Los Galaticos, sebutan bagi team kaya raya asal Spanyol ini. siapa yang tak tahu Madrid?semua penggemar bola pasti mengenal klub yang bermarkas di Bernebau ini, klub yang selalu bertabur bintang di tiap musimnya sebut saja Zizou ( Zidane zidan red ), CR7 ( cristiano Ronaldo ), Mesut Ozil, KAKA dan pemain berlabel bintang lima lainnya. team yang diasuh Jose Mourinho ini ( sejak 2010-sekarang ) dari dulu memiliki tradisi juara yang kuat. Madrid dianggap sebagai klub tersukses di Spanyol dengan gelimangan prestasi yang mereka torehkan sejauh ini.


9 kali juara Piala Eropa / Liga Champions (1955/56, 1956/57, 1957/58, 1958/59, 1959/60, 1965/66, 1997/98, 1999/2000, 2001/02)

3 kali juara Intercontinental / Piala Dunia Antarklub (1960, 1998, 2002)

2 kali juara Piala UEFA (1984/85, 1985/86)

1 kali juara Piala Super Eropa (2002)

31 kali juara Primera Liga (1931/32, 1932/33, 1953/54, 1954/55, 1956/57, 1957/58, 1960/61, 1961/62, 1962/63, 1963/64, 1964/65, 1966/67, 1967/68, 1968/69, 1971/72, 1974/75, 1975/76, 1977/78, 1978/79, 1979/80, 1985/86, 1986/87, 1987/88, 1988/89, 1989/90, 1994/95, 1996/97, 2000/01, 2002/03, 2006/07, 2007/08)

18 kali juara Copa del Rey (1904/05, 1905/06, 1906/07, 1907/08, 1916/17, 1933/34, 1935/36, 1945/46, 1946/47, 1961/62, 1969/70, 1973/74, 1974/75, 1979/80, 1981/82, 1988/89, 1992/93, 2010/11)

1 kali juara Copa de la Liga (1984/85)

9 kali juara Piala Super Spanyol termasuk Copa Eva Duarte (1947, 1988, 1989, 1990, 1993, 1997, 2001, 2003, 2008)



3. Manchester United


buat anda para football lovers tentu tak asing lagi dengan klub yang sudah 25 tahun di arsiteki oleh Sir Alex Ferguson ini, ya MU The Red Devils Sang setan merah dari Inggris. MU menjadi "raja" diinggris dengan koleksi 19 trophi Liga unggul 1 trophi atas musuh bebuyutan mereka Liverpool. bukan hanya soal trophi soal academy footballnya pun tidak diragukan lagi,tentunya yang paling kesohor adalah Class Of the 92 yang melahirkan bintang-bintang dunia semacam Becks,Scholes,Neville bersaudara dan lainnya. Yang menarik dari klub ini adalah sosok manajernya Opa Fergie,25 tahun mengabdi di Theather Of dreams dan mempersembahkan 37 Trofi. WAW bukan hanya itu si Opa ini terkenal dengan kejeliannya membeli dan mengasah kualitas pemain-pemain berbakat,sebut saja CR7 ( skr bermain di Madrid ), Becks ( LA Galaxy ), Nani,Chicarito dan masih banyak pemain muda lainnya lagi.


3 kali juara Piala Eropa / Liga Champions (1967/68, 1998/99, 2007/08)

1 kali juara Piala Winners (1990/91)

1 kali juara Piala Super Eropa (1990/91)

2 kali juara Piala Interkontinental/Piala Dunia Antar Klub (1999, 2008)

19 kali juara Liga Primer (plus Divisi Satu lama, 1907/08, 1910/11, 1951/52, 1955/56, 1956/57, 1964/65, 1966/67, 1992/93, 1993/94, 1995/96, 1996/97, 1998/99, 1999/2000, 2000/01, 2002/03, 2006/07, 2007/08, 2008/09, 2010/11)

11 kali juara Piala FA (1908/09, 1947/48, 1962/63, 1976/77, 1982/83, 1984/85, 1989/90, 1993/94, 1995/96, 1998/99, 2003/04)

4 kali juara Piala Liga (1991/92, 2005/06, 2008/09, 2009/10)

19 kali juara Community Shield (1908, 1911, 1952, 1956, 1957, 1965, 1967, 1977, 1983, 1990, 1993, 1994, 1996, 1997, 2003, 2007, 2008, 2010, 2011)

2 kali juara Divisi Dua lama (1935/36, 1974/75)



4.AC Milan


Team yang berbasis di kota mode Milan Itali AC MILAN ini adalah team yang cukup sukses di Itali dan Eropa. Team ini memiliki mental juara yang sangat kuat namun sayang team ini sering mengandalkan pemain-pemain tua yang bergantung pada pengalaman yang mereka miliki. namun kini sang arsitek Max Allegri mulai "memberdayakan"pemain-pemain muda sebut saja El-Sharaawy,Merkel,Abbate dan lainnya. 


18 kali juara Serie A (1901, 1906, 1907, 1950/51, 1954/55, 1956/57, 1958/59, 1961/62, 1967/68, 1978/79, 1987/88, 1991/92, 1992/93, 1993/94, 1995/96, 1998/99, 2003/04, 2010/11)

7 kali juara Liga Champions (1962/63, 1968/69, 1988/89, 1989/90, 1993/94, 2002/03, 2006/07)

2 kali juara Serie B (1980/81, 1982/83)

5 kali juara Coppa Italia (1966/67, 1971/72, 1972/73, 1976/77, 2002/03)

6 kali juara SuperCoppa Italia (1988, 1992, 1993, 1994, 2004, 2011)

5 kali juara Piala Super Eropa (1989, 1990, 1994, 2003, 2007)

2 kali juara Piala Winner (1967/68, 1972/73)

3 kali juara Piala Interkontinental (1969, 1989, 1990)

1 kali juara Piala Dunia Antarklub (2007)

3 kali juara Trofeo TIM (2001, 2006, 2008)



5.Ajax Amestedam


Klub asal Eradivise Belanda ini terkenal dengan "pabrik" pemain berkualitas.Ajax kemudian dikenal dengan sistem pembinaan pemain muda yang handal dan terus melahirkan pemain-pemain berbakat dari dalam maupun luar Belanda. Seakan tiada habisnya, Ajax terus mengekspor para pemain terbaiknya, mulai dari Marco van Basten, Dennis Bergkamp, hingga Patrick Kluivert.

Setelah para pemain muda Ajax kembali mengejutkan Eropa dengan menjuarai Liga Champions 1995, masa keemasan Ajax kembali pudar. Butuh waktu untuk kembali merajai Benua Biru. Tapi, sebagai langkah pertama, Ajax harus merengkuh gelar Eredivisie yang belum lagi didapat sejak musim 2003/04 lalu.

2 kali juara FIFA Interkontinental / Piala Dunia Antarklub (1972, 1995)

4 kali juara Piala Eropa / Liga Champions (1971, 1972, 1973, 1995)

1 kali juara Piala Winners' (1987)

1 kali juara Piala UEFA (1992)

2 kali juara Piala Super UEFA (1973, 1995)

30 kali juara Eredivisie (1917/18, 1918/19, 1930/31, 1931/32, 1933/34, 1936/37, 1938/39, 1946/47, 1956/57, 1959/60, 1965/66, 1966/67, 1967/68, 1969/70, 1971/72, 1972/73, 1976/77, 1978/79, 1979/80, 1981/82, 1982/83, 1984/85, 1989/90, 1993/94, 1994/95, 1995/96, 1997/98, 2001/02, 2003/04, 2010/11)

18 juara Piala Belanda (1916/17, 1942/43, 1960/61, 1966/67, 1969/70, 1970/71, 1971/72, 1978/79, 1982/83, 1985/86, 1986/87, 1992/93, 1997/98, 1998/99, 2001/02, 2005/06, 2006/07, 2009/10)

7 kali juara Johan Cruyff Shield (1993, 1994, 1995, 2002, 2005, 2006, 2007)


6.Liverpool


Salah satu klub tersukses di Inggris Raya. Didirikan pada 1892 akibat perseteruan John Holding dengan Everton FC, Liverpool menjelma kekuatan serius di kompetisi sepakbola Inggris. Klub sempat diberi nama Everton FC and Athletic Grounds, Ltd., atau diringkas Everton Athletic, namun FA menolak mengakui dua tim bernama Everton. Houlding pun akhirnya memilih nama Liverpool FC.




5 kali juara Liga Champions (1976/77, 1977/78, 1980/81, 1983/84, 2004/05)

3 kali juara Piala UEFA (1972/73, 1975/76, 2000/01)

3 kali juara Piala Super Eropa (1977, 2001, 2005)

18 kali juara Liga Primer - termasuk Divisi Satu lama (1900/01, 1905/06, 1921/22, 1922/23, 1946/47, 1963/64, 1965/66, 1972/73, 1975/76, 1976/77, 1978/79, 1979/80, 1981/82, 1982/83, 1983/84, 1985/86, 1987/88, 1989/90)



7.Bayern Munich


FC Hollywood julukan bagi team ini ehm terkesan seperti menyamai industri film paling terkemuka didunia HOLLIWOOD yang menjadi tujuan dan acuan sineas-sineas dunia,mungkin itu pula yang diharapkan oleh Munich menjadi tujuan dan acuan sepakbola dunia. dan sampai saat ini klub inilah yang menjadi "raja"di tanah Jerman. dan prestasi di Eropa pun terbilang lumayan. 1 lagi fakta yang menarik bahwa Munchen/Munich selalu menjadi klub yang dituju oleh pemain asli Jerman


22 kali juara Bundesliga (1931/32, 1968/69, 1971/72, 1972/73, 1973/74, 1979/80, 1980/81, 1984/85, 1985/86, 1986/87, 1988/89, 1989/90, 1993/94, 1996/97, 1998/99, 1999/2000, 2000/01, 2002/03, 2004/05, 2005/06, 2007/08, 2009/10)

15 kali juara DFB-Pokal (1957, 1966, 1967, 1969, 1971, 1982, 1984, 1986, 1998, 2000, 2003, 2005, 2006, 2008, 2010)

6 kali juara DFB Liga-Pokal (1997, 1998, 1999, 2000, 2004, 2007)

4 kali juara DFB-Supercup (1982, 1987, 1990, 2010)

4 kali juara Piala Eropa / Liga Champions (1974, 1975, 1976, 2001)

1 kali juara Piala Winners (1967)

1 kali juara Piala UEFA (1996)
2 kali juara Piala Interkontinental FIFA / Piala Dunia Antarklub (1976, 2001)


Versi Infoku by Maulana aditya N 
sumber prestasi : www.goal.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar